Anggota Kodim 1002/HST Rutin Olahraga, Tingkatkan Kesehatan dan Stamina Tubuh

    Anggota Kodim 1002/HST Rutin Olahraga, Tingkatkan Kesehatan dan Stamina Tubuh
    Anggota Kodim 1002/HST Rutin Olahraga, Tingkatkan Kesehatan dan Stamina Tubuh

    BARABAI-Anggota Kodim 1002/HST rutin melaksanakan olahraga guna meningkatkan kesehatan dan stamina tubuh.

    Seperti hari ini Selasa, 03 Nopember 2022, anggota Kodim 1002/HST melaksanakan lari aerobik di lapangan Dwi Warna Barabai.

    Tak hanya di lapangan Dwi Warna Barabai, Anggota Koramil jajaran Kodim 1002/HST juga melakukan hal yang sama setelah melaksanakan apel pagi.

    Plh.Pasiopsdim 1002/HST Kapten Inf Subhan mengatakan kegiatan lari aerobik ini rutin kita laksanakan sesuai dengan jadwal yang telah kita buat."ucapnya

    Untuk hari Selasa dan Kamis, anggota Koramil jajaran melaksanakan olahraga di wilayah koramilnya masing-masing, sedangkan anggota Makodim sendiri melaksanakan olahraga di lapangan Dwi Warna dilanjutkan dengan olahraga mandiri.

    Sedangkan untuk hari Jum'at, seluruh anggota Kodim 1002/HST melaksanakan olahraga bersama di Makodim, "tuturnya

    Sementara itu Dandim 1002/HST Letkol Kav Gagang Prawardhana, S.I.P., M.Han menyampaikan  bahwa kegiatan olahraga ini merupakan salah satu upaya pembinaan satuan bidang personel, "katanya

    "Dengan badan yang sehat, tentunya kita akan selalu siap melaksanakan tugas yang telah dibebankan kepada kita, untuk itu olahraga yang rutin dan berjenjang akan meningkatkan stamina dan kesehatan badan kita, "tegasnya.(pendim1002).

    hst
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 1002/HST Buka Kegiatan Peningkatan...

    Artikel Berikutnya

    Serda M.Zainuri Pendampingan Vaksinasi (PMK)...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu

    Ikuti Kami